
Banyuwangi Night RunBANYUWANGI - Ajang sport tourism "Banyuwangi Night Run", Sabtu (8/8/2023) malam, meninggalkan kesan tersendiri bagi 700-an peserta yang datang dari berbagai daerah. Mereka mengaku sangat senang dengan sambutan warga yang meriah di sepanjan rute. Menyelesaikan rute sepanjang 10 kilomter (km) dengan titik start-finish di Pantai Marina Boom, para peserta tak hanya menikmati suasana jalanan malam di pusat kota. Tapi juga terkesima...